Atlet Peparnas XVII dan Asian Para Games Banggakan Kuningan di Kancah International
KARTINI – Pemerintah Daerah Kabupaten Kuningan memberikan penghargaan kepada atlet, pelatih, dan pendamping yang berprestasi dalam ajang Peparnas XVII di Solo 2024 dan Asian Para Games 2023 di China. Penghargaan tersebut diserahkan langsung oleh Penjabat Bupati Kuningan, Dr. H. Raden Iip Hidajat, dalam sebuah acara yang berlangsung di Lendot Kopi Mang Elon, Desa Sadamantra, Kecamatan […]
Continue Reading