Aisyiyah Menebar Kebaikan untuk Mewujudkan Kemakmuran Semesta Lewat 100 Kado

KARTINI (Kuningan) – Gedung Dakwah Muhammadiyah Kuningan menjadi saksi berlangsungnya kegiatan penuh makna bertajuk Menebar Kebaikan untuk Mewujudkan Kemakmuran Semesta. Pada Minggu (23/3/2025). Acara yang diinisiasi oleh ‘Aisyiyah ini menghadirkan dua agenda utama, yaitu Bakti Guru dan Lansia serta kajian tausiah dari Pimpinan Wilayah ‘Aisyiyah Jawa Barat. Dalam program Bakti Guru dan Lansia, sebanyak 100 […]

Continue Reading